Pesona Pantai Melayu Barelang Batam

♠ Posted by Unknown in
Hallo sahabat traveler, kita masih akan membahas tempat wisata yang ada di kota Batam. Nah kali ini saya akan mengajak sahabat traveler menuju kesalah satu pantai nan elok yang ada di sini. Namanya pantai melayu. Tapi sahabat traveler jangan sampai salah, karena di kota batam ada dua pantai melayu. Pertama pantai melayu yang ada di Barelang dan yang kedua pantai melayu yang ada di batu Besar. Yang akan kita bahas ini adalah pantai melayu yang ada di Barelang. Pantai melayu Barelang merupakan pantai yang paling luas yang ada di Batam.Terletak di jembatan 4 Barelang. Dengan hamparan pasir...

Wisata Jembatan BARELANG Batam

♠ Posted by Unknown in
Sahabat traveler, Jalan-jalan ke Batam tidak lengkap rasanya jika belum sampai ke jembatan Barelang. Sebagai landmark kota Batam, jembatan Barelang memiliki daya tarik tersendiri yang dapat dirasakan oleh setiap pengunjung. Alhasil jembatan Barelang menjadi simbol atau icon kota ini disetiap logo atau gambar yang dibuat. Bahkan ada pepatah yang mengatakan "Belum ke Batam jika belum ke Barelang". Jembatan yang pembuatannya diprakarsai oleh Bapak BJ Habibi ini, diperuntukkan sebagai penyambung akses jalan antar pulau di Batam yaitu Pulau Batam, Pulau Rempang dan Pulau Galang. sehingga nama...

Nuansa Mega Wisata Ocarina Batam

♠ Posted by Unknown in
Salah satu destinasi wisata yang cukup menarik untuk dikunjungi oleh sahabta traveler saat berada di kota Batam ialah mega wisata ocarina. Perpaduan antara keindahan pantai, wahana permainan dan restoran-rentoran mewah menjadikan tempat ini sayang untuk tidak dikunjungi. Menurut ceritanya, sejak dibuka oleh presiden indonesia yang ke-6 ini, tempat ini digadang-gadang menjadi ancolnya kota Batam. May be yes may be no. Beberapa hal yang menjadi kelebihan mega wisata ocarina yaitu: 1). Dekat pusat kota Tempat wisata ini memang berada di pusat kota Batam, yakni Batam center sehingga menjadikan...

Mejelajah Kota Industri, Batam

♠ Posted by Unknown in
Hallo Traveler, kali ini saya akan mengajak anda untuk jalan jalan ke kota Batam. Nah, pasti anda penasarankan ? yuk simak pembahasannya dibawah ini. Kota Batam merupakan salah satu kota terbesar di indonesia. Kota yang dikenal dengan industrinya ini, menjadikan kota ini salah satu kota tersibuk. disamping itu pula, kota ini menjadi bagian dari salah satu kota dengan tingkat biaya hidup. WOW..!! Namun, dibalik itu semua ternyata kota yang bertetangga dengan negara singapura dan malaysia ini menyimpan surga wisata yang dapat memanjakan para traveler. Wisata alam ada, Wisata sejarah...

"Es Oyyen" Minuman Segar, Penenang Jiwa

♠ Posted by Unknown in
Ketika cuaca panas, ditambah pekerjaan dikantor menumpuk atau tugas kuliah yang belum kelar memang terkadang membuat pikiran stres. Namun anda jangan  khawatir, segala masalah yang anda hadapi dapat hilang seketika setelah anda menikmati minuman ini. Anda pasti penasaran kan. Nah sekarang mari kita menuju lokasi. Jika anda pernah jalan-jalan di kota Pekanbaru, pasti anda dapat merasakan suasana kota yang ramai tapi tetap besih dan rapi. Ternyata dibalik itu semua, Pekanbaru juga menyimpan berbagai kuliner unik yang dapat anda nikmati. Salah satunya ialah Caffe Es Oyen Bang Eri...

"Cappucino Cincau" Minuman Enak Yang Pudar Oleh Waktu

♠ Posted by Unknown in
Siang-siang gini mana udara panas lagi, enaknya ngapain ya sob ? hmm.. menikmati minuman dingin sambil bersantai di bawah pohon, pasti seger banget. Tapi minuman apa ya enaknya ? mengalami hal ini penulis jadi ingat satu jenis minuman yang dingin, seger dan manis yang sangat terkenal sekitar tahun 2012. Ingat gak sob minuman apa ? hmm.. pasti lupakan. Minuman itu adalah "Cappucino Cincau". Nah kan pada ingat semua. Salah satu cafe di Kel. Buluh Rampai, Rengat yang masih mnenjual Cappucino Cincau hingga saat ini Minuman ini sangat terkenal pada masanya. Hampir disetiap sudut kota ada yang...
Contoh banner 1